Logo
Gilang Gemilang
Koperasi Usaha

Penandatangan Perjanjian Kerjasama Kredit Pensiun Melalui Mekanisme Channeling

Friday, 10 October 2025
Admin
Penandatangan Perjanjian Kerjasama Kredit Pensiun Melalui Mekanisme Channeling

Penandatanganan perjanjian kerjasama kredit pensiun melalui mekanisme channeling yang melibatkan Koperasi Usaha Gilang Gemilang, Bank Perekonomian Rakyat (BPR) Adhierresa / VIMA, dan MNC Bank telah sukses digelar pada Jumat, 19 Juli 2024 di Grand Hotel Lembang. Kerjasama ini diharapkan dapat memperluas akses kredit bagi para pensiunan di Indonesia melalui sistem channeling yang lebih efisien.